TIC [ Tholibul Ilmi Cikarang ]
2.27K subscribers
2.7K photos
86 videos
253 files
9.56K links
๐ŸŒŽ Meraih ridho Allah dengan senantiasa mengikhlaskan niat.

๐Ÿ“ž Saran , kritik , masukan2 dll silahkan hubungi abu fadhillah di nomor 0857-7123-2111 [ phone , sms , wa/telegram ]
Download Telegram
Bagian 7

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–

Dosa sebab kehinaan

๐Ÿ‘Ž Dosa menyebabkan pelakunya terhina di hadapan Rabb-nya. Harga dirinya pun jatuh di hadapan manusia.

๐ŸŽ“ Imam Hasan al-Bashri berkata,
โ€œKalau saja mereka mau memuliakan dan mengagungkan Allah pasti Dia akan menjaga mereka. Jika seorang hamba telah hina di hadapan Allah, maka tidak ada yang bisa memuliakannya.โ€

๐Ÿ“– Allah berfirman (artinya), โ€œDan barangsiapa yang dihinakan Allah maka tidak ada yang bisa memuliakannya.โ€
(QS. al-Hajj: 18)


โฌ‡ Walaupun kelihatannya, orang-orang menghormatinya, maka karena mereka sedang membutuhkan orang tersebut, atau karena takut terhadap kejelekannya. Kenyataannya, orang tersebut adalah orang yang paling hina di hati mereka.

๐ŸŒท Oleh karena itu, sebagian ulama salaf berdoa,

ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ูู…ู‘ูŽ ุฃูŽุนูุฒู‘ูŽู†ููŠ ุจูุทูŽุงุนูŽุชููƒูŽ ูˆูŽู„ูŽุง ุชูุฐูู„ู‘ูŽู†ููŠ ุจูู…ูŽุนู’ุตููŠูŽุชููƒูŽ.

โ€œYa Allah muliakanlah diriku dengan ketaatan kepada-Mu dan janganlah Engkau hinakan diriku karena kemaksiatan kepada-Mu.โ€



(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/02/19/jerat-jerat-maksiat-bahan-evaluasi-introspeksi-2


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Selasa, 26 Rajab 1437 H / 3 Mei 2016 M, jam 07.55 WIB
Bagian 8

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–


Meremehkan dosa

๐Ÿ”ฅ Bahaya dosa berikutnya adalah menganggap remeh dosa.

๐Ÿ” Jika seseorang terus bergelimang dosa maka dia akan memandang remeh dan menganggap kecil dosa tersebut di dalam hatinya. Ini pertanda kebinasaan dan kehancuran.

๐Ÿ“ˆ Sebab, jika sebuah dosa semakin dianggap kecil di mata seorang hamba maka sebaliknya dosa tersebut semakin besar di sisi Allah.

๐Ÿ“ข Rasulullah bersabda,

ุฅูู†ู‘ูŽ ุงู„ู’ู…ูุคู’ู…ูู†ูŽ ูŠูŽุฑูŽู‰ ุฐูู†ููˆุจูŽู‡ู ูƒูŽุฃูŽู†ู‘ูŽู‡ู ูููŠ ุฃูŽุตู’ู„ู ุฌูŽุจูŽู„ู ูŠูŽุฎูŽุงูู ุฃูŽู†ู’ ูŠูŽู‚ูŽุนูŽุŒ ูˆูŽุฅูู†ู‘ูŽ ุงู„ู’ููŽุงุฌูุฑูŽ ูŠูŽุฑูŽู‰ ุฐูู†ููˆุจูŽู‡ู ูƒูŽุฐูุจูŽุงุจู ูˆูŽู‚ูŽุนูŽ ุนูŽู„ูŽู‰ ุฃูŽู†ู’ููู‡ูุŒ ููŽู‚ูŽุงู„ูŽ ุจูู‡ู ู‡ูŽูƒูŽุฐูŽุง ููŽุทูŽุงุฑูŽ

โ€œSesungguhnya seorang mukmin itu memandang dosa-dosanya seakan-akan dia berada di bawah sebuah gunung. Ia khawatir kalau gunung tersebut akan runtuh menimpa dirinya. Sebaliknya seorang pendosa melihat berbagai dosanya ibarat seekor lalat yang hinggap di hidungnya. Maka ia menggusirnya (dengan tangannya), kemudian lalat tersebut terbang.โ€ (HR. al-Bukhari dan Muslim)



(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/02/19/jerat-jerat-maksiat-bahan-evaluasi-introspeksi-2


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Jum'at, 29 Rajab 1437 H atau 6 Mei 2016 M, jam 07.25 WIB
Bagian 9

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–



Dosa Pembawa Celaka

๐Ÿ”€ Dosa yang dikerjakan seorang hamba akan mencelakakan makhluk lain.
Binatang pun akan merasakan kesialan dari dosa yang dilakukan hamba tadi. Akhirnya, segenap makhluk melaknat si pelaku maksiat.

๐Ÿ“ข Abu Hurairah berkata,
โ€œSeekor burung Hubara bisa mati dalam sarangnya gara-gara kezaliman orang yang berbuat zalim.โ€

๐ŸŽ“ Mujahid berkata, โ€œSesungguhnya binatang-binatang melaknat para pelaku maksiat dari kalangan Bani Adam, yaitu jika musim kemarau berkepanjangan dan tidak turun hujan.โ€

๐ŸŽ“ Ikrimah berkata,
โ€œBinatang melata di bumi dan serangga sampai kumbang kelapa dan juga kelajengking berkata, โ€˜Kami semua dihalangi dari tetes air hujan disebabkan dosa-dosa Bani Adam.โ€™

(Lihat Hilyatul Auliyaโ€™ 3/286)


(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/02/19/jerat-jerat-maksiat-bahan-evaluasi-introspeksi-2


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Senin, 2 Sya'ban 1437 H atau 9 Mei 2016 M, jam 08.52 WIB
Bagian 10

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–

Hati menjadi mati

๐ŸŽ“Abdullah bin Mubarak berkata,

๐Ÿ”ปุฑูŽุฃูŽูŠู’ุชู ุงู„ุฐู‘ูู†ููˆุจูŽ ุชูู…ููŠุชู ุงู„ู’ู‚ูู„ููˆุจูŽ

๐Ÿ”ปูˆูŽู‚ูŽุฏู’ ูŠููˆุฑูุซู ุงู„ุฐู‘ูู„ู‘ูŽ ุฅูุฏู’ู…ูŽุงู†ูู‡ูŽุง

๐Ÿ”ปูˆูŽุชูŽุฑู’ูƒู ุงู„ุฐู‘ูู†ููˆุจู ุญูŽูŠูŽุงุฉู ุงู„ู’ู‚ูู„ููˆุจู  

๐Ÿ”ปูˆูŽุฎูŽูŠู’ุฑูŒ ู„ูู†ูŽูู’ุณููƒูŽ ุนูุตู’ูŠูŽุงู†ูู‡ูŽุง

๐Ÿ”ปAku memandang dosa itu mematikan hati

๐Ÿ”ปTerus berbuat dosa menjadikan hina

๐Ÿ”ปMeninggalkan dosa adalah kehidupan hati

๐Ÿ”ปLebih baik bagimu, meninggalkan dosa




(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/02/19/jerat-jerat-maksiat-bahan-evaluasi-introspeksi-2


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Selasa, 3 Sya'ban 1437 H atau 10 Mei 2016 M, jam 06.25 WIB
Bagian 11

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–


Menghalangi dan menghilangkan ilmu

๐Ÿ’กIngatkah Anda keluhan Imam asy-Syafiโ€™i kepada gurunya? Asy-Syafiโ€™i berujar,

ุดูŽูƒูŽูˆู’ุชู ุฅูู„ูŽู‰ ูˆูŽูƒููŠุนู ุณููˆุกูŽ ุญููู’ุธููŠ        ููŽุฃูŽุฑู’ุดูŽุฏูŽู†ููŠ ุฅูู„ูŽู‰ ุชูŽุฑู’ูƒู ุงู„ู’ู…ูŽุนูŽุงุตููŠ

ูˆูŽู‚ูŽุงู„ูŽ ุงุนู’ู„ูŽู…ู’ ุจูุฃูŽู†ู‘ูŽ ุงู„ู’ุนูู„ู’ู…ูŽ ููŽุถู’ู„ูŒ             ูˆูŽููŽุถู’ู„ู ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ู ู„ูŽุง ูŠูุคู’ุชูŽุงู‡ู ุนูŽุงุตููŠ

๐Ÿ“‰ Kepada Wakiโ€™ kukeluhkan jeleknya hafalan
Lalu beliau membimbingku untuk meninggalkan kemaksiatan.

๐Ÿ’Ž Kata beliau, โ€œKetahuilah, bahwa ilmu itu adalah keutamaan
Dan keutamaan Allah tidak akan diberikan kepada pelaku kemaksiatanโ€




(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/02/19/jerat-jerat-maksiat-bahan-evaluasi-introspeksi-2


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Kamis, 5 Sya'ban 1437 H atau 12 Mei 2016 M, jam 06.40 WIB
Bagian 12

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–

Maksiat Penyebab Laknat

๐Ÿ”ฅโŒ Rasulullah melaknat orang yang mentato dan orang yang meminta untuk ditato, wanita yang menyambung rambut dan meminta untuk disambung rambutnya, wanita yang mencukur alisnya dan meminta untuk dicukur alisnya, wanita yang mengikir gigi dan yang meminta untuk dikikirkan giginya.

๐Ÿ”ฅโŒ Rasulullah juga melaknat orang yang makan dari hasil riba, yang memberi makan, penulis dan saksi dari praktik riba.

๐Ÿ”ฅโŒ Beliau juga melaknat seorang laki-laki yang menikahi wanita yang ditalak tiga dalam rangka agar halal untuk dinikahi oleh suami pertama dan juga melaknat suami yang menyuruh istrinya untuk melakukannya.

๐Ÿ”ฅโŒ Beliau melaknat pencuri, peminum khamer, yang menuangkannya, yang memerasnya, yang meminta diperaskan, pembelinya, pemakan hasil jualnya, yang membawanya dan yang meminta dibawakan.

๐Ÿ”ฅโŒ Rasulullah melaknat orang yang mengubah tanda batas tanah, melaknat orang yang melaknat kedua orang tuanya, melaknat orang yang menjadikan makhluk bernyawa sebagai sasaran memanah, melaknat laki-laki yang menyerupai wanita dan wanita yang menyerupai laki-laki.

๐Ÿ”ฅโŒ Beliau melaknat orang yang menyembelih untuk selain Allah, melaknat orang yang melakukan perbuatan bidโ€™ah dan melindungi orang tersebut, melaknat para pelukis gambar makhluk bernyawa, melaknat orang yang melakukan amalan kaum Nabi Luth (homoseksual), melaknat orang yang melaknat ayah dan ibunya, melaknat orang yang menyesatkan orang buta dari jalan, melaknat orang yang bersetubuh dengan binatang.

๐Ÿ”ฅโŒ Rasulullah juga melaknat orang yang mencap (memberi tanda) binatang pada wajahnya, melaknat orang-orang yang merusak hubungan seorang istri dengan suaminya atau hubungan seorang budak dengan majikannya, melaknat seorang suami yang bersetubuh dengan istrinya dari dubur (analseks).

๐Ÿ”ฅโŒ Beliau juga memberitahu bahwa malaikat melaknat hingga pagi hari kepada seorang istri yang tidur meninggalkan suaminya karena menolak ajakan suaminya.

๐Ÿ”ฅโŒ Rasulullah juga mengabarkan bahwa para malaikat melaknat orang yang mengacungkan senjata kepada saudaranya yang beriman.

๐Ÿ”ฅโŒ Beliau juga melaknat orang yang mencela para sahabat.

๐Ÿ’ฆ Semoga semakin membuat kita tergugah untuk segera bertobat.

Wallahu aโ€™lam.



(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/02/19/jerat-jerat-maksiat-bahan-evaluasi-introspeksi-2


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Sabtu, 7 Sya'ban 1437 H atau 14 Mei 2016, jam 07.50 WIB
lanjutkan,

Aku kembali bertanya, โ€œSiapa mereka ini?โ€ Kedua orang itu kembali berkata kepadaku, โ€œPergilah, pergilah!โ€

๐ŸŒกSekali lagi kami pergi dan mendatangi sebuah sungai yang airnya merah seperti darah. Ternyata di dalam sungai tersebut ada seseorang yang sedang berenang. Kemudian di pinggir sungai ada seorang lagi yang telah mengumpulkan banyak batu. Orang yang berenang terus berenang sesuai yang dikehendaki oleh Allah hingga ia mendatangi orang yang telah mengumpulkan batu. Orang tersebut segera membuka mulutnya lebar-lebar dan disuapkanlah batu tersebut ke dalam mulutnya. Ia lalu pergi dan berenang kembali. Kemudian dia kembali ke pinggir sungai. Setiap kali ke pinggir sungai, ia membuka mulutnya lebar-lebar dan orang yang mengumpulkan batu pun menyuapkan batu-batu tersebut ke dalam mulutnya.

Rasulullah berkata, aku bertanya kepada kedua orang yang membawaku, โ€œKenapa ini?โ€ Namun keduanya malah menjawab, โ€œPergilah, pergilah!โ€

๐Ÿ”ฅ Pergilah kami hingga kami mendatangi seseorang dengan penampilan yang sangat menyeramkan. Seolah aku belum pernah menyaksikan orang yang lebih menyeramkan darinya. Ternyata di sampingnya ada api yang ia kobarkan. Ia terus mengobarkan dan berlari-lari di sekelilingnya.

Lagi-lagi aku bertanya, โ€œKenapa dia?โ€ Keduanya menjawab, โ€œPergilah, pergi!โ€

๐ŸŒบ Kami pergi sampai di sebuah taman yang penuh dengan warna warni bunga di musim semi. Seorang laki-laki tinggi sedang berdiri di tengah-tengahnya. Tinggi sekali. Hampir-hampir aku tidak dapat melihat kepalanya, karena sangat tingginya hingga menjulang ke atas langit. Di sekitar orang tersebut banyak anak-anak yang belum pernah aku saksikan sebelumnya.

Lalu aku bertanya, โ€œSiapa orang tinggi ini? Dan siapakah anak-anak kecil itu?โ€ โ€œPergilah, ayo pergi!โ€ Jawab keduanya.Kami pun lantas pergi.

โ›ฐ Kami mendatangai sebuah kebun yang yang amat luas. Rasanya aku belum pernah melihat kebun yang lebih luas dan lebih indah darinya. โ€œNaiklah ke kebun itu!โ€ Kata kedua orang yang bersamaku.
Kami semua naik ke kebun tersebut.

๐Ÿข Sampailah kami ke sebuah kota yang dibangun dari batu bata emas dan perak.

Beliau melanjutkan kisahnya,

๐Ÿšช Kami lalu mendatangi pintu kota. Kami meminta pintu tersebut dibukakan. Terbukalah pintunya. Lalu kami masuk ke dalamnya. Sejumlah orang bertemu dengan kami.

โ„Sebagian penampilannya sangat tampan, setampan orang tertampan yang pernah engkau saksikan. Namun, sebagian penampilannya sangat jelek. Sejelek penampilan paling jelek yang pernah engkau saksikan.

๐Ÿž Rasulullah meneruskan, kedua temanku berkata kepada mereka, โ€œPergilah kalian semua dan masuklah kalian semua ke dalam sungai itu!โ€ Tiba-tiba aku melihat sungai yang sangat lebar. Airnya pun sangat bening. Sepertinya air murni. Laki-laki itu pun pergi menuju sungai yang dimaksud dan masuk ke dalamnya. Kemudian mereka kembali kepada kami. Penampilan buruk dan jelek mereka telah hilang dari mereka. Kedua rekanku berkata kepadaku, โ€œIni adalah surga โ€˜Adn. Dan di sanalah tempatmu nanti!โ€





(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/03/04/hukuman-maksiat-bahan-evaluasi-instropeksi-3


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Selasa, 10 Sya'ban 1437 H atau 17 Mei 2016 M, jam 08.08 WIB
Bagian 14

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–


Rasulullah melanjutkan,

๐ŸŒซ Aku kemudian menengadahkan wajahku ke atas. Tiba-tiba aku melihat sebuah istana seperti kerajaan yang berwarna putih. Kedua rekanku berkata, โ€œIni adalah tempatmu.โ€ Aku katakan kepada keduanya, โ€œSemoga Allah memberkahi engkau berdua.โ€ Keduanya menerbangkanku sehingga aku masuk ke dalam istana tersebut. Namun, keduanya berkata, โ€œAdapun sekarang, engkau belum boleh masuk ke dalamnya.โ€

๐ŸŒด Aku berkata kepada keduanya lagi, โ€œSejak semalam aku melihat keanehan. Lalu apakah yang telah aku saksikan tadi?โ€

โ€œSekarang aku akan memberitahumu,โ€ jawab keduanya.

๐Ÿ”ปโ€œOrang pertama yang engkau datangi dengan kepala pecah terkena batu adalah orang yang mempelajari al-Qurโ€™an. Namun, ia menolaknya dan ia tidur dari shalat-shalat wajib.

๐Ÿ”ปSedangkan orang kedua dengan dagu, hidung dan matanya dicabik-cabik hingga tengkuknya adalah orang yang pergi dari rumahnya pada pagi hari, lantas menyebarkan kedustaan hingga berbagai penjuru.

๐Ÿ”ปPara lelaki dan wanita tidak berbusana yang berada di dalam bangunan seperti tungku pembakar roti adalah para pezina laki-laki dan wanita.

๐Ÿ”ปLaki-laki yang engkau datangi sedang berenang di sungai dan menelan batu adalah pemakan riba.

๐Ÿ”ปLaki-laki dengan penampilan menyeramkan di samping api yang ia kobarkan sambil berlari-lari di sekelilingnya adalah malaikat Malik penjaga Jahannam.

๐Ÿ”ปLaki-laki tinggi di tengah-tengah taman adalah nabi Ibrahim. Sedangkan anak-anak kecil yang berada di sekelilingnya adalah anak-anak yang dilahirkan dalam keadaan fitrah.โ€

Sebagian kaum muslimin bertanya, โ€œWahai Rasulullah, bagaimana dengan anak-anak musyrik?โ€ Rasulullah menjawab, โ€œDemikian juga dengan anak-anak musyrikin.โ€

๐Ÿ”ปKeduanya melanjutkan, โ€œSedangkan laki-laki yang separoh penampilannya tampan dan separoh yang lain buruk adalah orang-orang yang mencampurkan amalan saleh dengan amalan buruk. Kemudian Allah mengampuni mereka.โ€

***

๐Ÿ’ฏโœ… Pembaca, apa yang disampaikan Rasulullah di atas adalah nyata. Bukan mimpi dan dongeng semata. Sebab, beliau adalah seorang ash-Shadiqul Mashduq, yang jujur lagi bisa dipercaya. Mimpi seorang nabi adalah wahyu yang datang dari Allah. Semoga kita bisa  mengambil pelajaran darinya.

Wallahu aโ€™lam.




(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/03/04/hukuman-maksiat-bahan-evaluasi-instropeksi-3


๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Rabu, 11 Sya'ban 1437 H atau 18 Mei 2016 M, jam 05.50 WIB
Bagian 15

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–




AKIBAT BERMAKSIAT

๐Ÿ’ŽAlhamdulillah, Allah masih memberi kita kesempatan untuk bertemu kembali dalam ruang buletin al-Ilmu. Artinya, pintu kesempatan untuk menambah bekal amal saleh demi menghadap-Nya masih ada.

๐Ÿ”งDemikian juga kesempatan untuk memperbaiki diri dari segala kekurangan dan kesalahan dengan bertobat kepada-Nya tetap terbuka. Semoga kesempatan tersebut tidak tersia-siakan. Mari manfaatkan kesempatan tersebut!

๐Ÿ‘“Pembaca, kita akan melanjutkan pembahasan tentang hukuman bagi pelaku maksiat.
Semoga pembahasan ini bisa menjadi bahan evaluasi dan instropeksi. Amin.

TAKUT DAN CEMAS

๐ŸŒ‘ Pelaku maksiat akan dirundung ketakutan dan kecemasan. Dua rasa tersebut Allah letakkan dalam hati pelaku maksiat. Tidaklah Anda melihat orang yang bemaksiat melainkan merasa takut dan cemas. Betul bukan? Gugup, was-was, tidak tenang dan perasaan lainnya betul-betul dirasakan oleh pelaku maksiat.

โ“Kenapa hal ini bisa terjadi?

โ›“ Sadarlah bahwa ketaatan adalah perlindungan dan penjagaan dari Allah. Ketaatan adalah benteng perlindungan terbesar. Barangsiapa masuk ke dalamnya, dia termasuk deretan orang-orang yang mendapatkan keamanan dari siksa dan hukuman, baik di dunia maupun akhirat.

๐Ÿ’ข Sebaliknya, barangsiapa keluar darinya, dia akan dikepung dengan berbagai ketakutan dari segala penjuru.

๐ŸŒด Barangsiapa yang mentaati Allah maka apa saja yang ia takuti berubah menjadi aman.

๐Ÿ‘Ž Sebaliknya, barangsiapa yang durhaka kepada-Nya maka hal-hal yang dia merasa aman darinya berubah menjadi yang ditakutinya.

๐Ÿ” Sehingga, siapa saja yang merasa takut kepada Allah maka Dia akan memberikan rasa aman kepadanya dari segala sesuatu. Sebaliknya, barangsiapa yang tidak takut kepada Allah maka Dia akan menjadikan dirinya merasa takut kepada segalanya.

๐Ÿ” Kata seorang penyair,

โ— ุจูุฐูŽุง ู‚ูŽุถูŽู‰ ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ู ุจูŽูŠู’ู†ูŽ ุงู„ู’ุฎูŽู„ู’ู‚ู ู…ูุฐู’ ุฎูู„ูู‚ููˆุง
โ— ุฃูŽู†ู‘ูŽ ุงู„ู’ู…ูŽุฎูŽุงูˆูููŽ ูˆูŽุงู„ุฃูŽุฌู’ุฑูŽุงู…ูŽ ูููŠ ู‚ูŽุฑูŽู†ู

โ— Ketentuan Allah untuk makhluk sejak tercipta
โ— Bahwa ketakutan dan dosa itu senantiasa bersama






(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/04/29/akibat-bermaksiat-bahan-evaluasi-instropeksi-4



๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Kamis, 12 Sya'ban 1437 H atau 19 Mei 2016 M, jam 12.50 WIB
Bagian 16

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–



*HATI LIAR DAN ASING*

โ›“ Hukuman berikutnya adalah munculnya keliaran hebat dalam hati. Seorang yang berbuat dosa akan mendapati dirinya liar dan terasing. Ada jarak antara dirinya dengan Allah. Bahkan ada jarak antara dia dengan dirinya sendiri.

โšซ Jika dosa semakin besar maka rasa keterasingan dan keliaran itu semakin besar. Kehidupan paling pahit adalah kehidupan orang terasing.

โ˜‘ Sebaliknya, kehidupan paling membahagiakan adalah kehidupan orang yang dekat dengan Allah.

โš– Bandingkan kenikmatan berbuat maksiat dengan ketakutan akibat perbuatan maksiat. Pilihlah yang terbaik!

๐Ÿ”ฅ Jika tetap memilih maksiat, berarti ia telah menjual ketenangan, keamanan dan manisnya ketaatan dengan keliaran maksiat yang mendatangkan ketakutan dan bahaya baginya.

๐Ÿ“œ Kata penyair,

ููŽุฅูู†ู’ ูƒูู†ู’ุชูŽ ู‚ูŽุฏู’ ุฃูŽูˆู’ุญูŽุดูŽุชู’ูƒูŽ ุงู„ุฐู‘ูู†ููˆุจู
ููŽุฏูŽุนู’ู‡ูŽุง ุฅูุฐูŽุง ุดูุฆู’ุชูŽ ูˆูŽุงุณู’ุชูŽุฃู’ู†ูุณู

Jika Anda telah dibuat liar oleh dosa
Tinggalkanlah, Anda pasti bahagia



_(Bersambung, insya Allah)_


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/04/29/akibat-bermaksiat-bahan-evaluasi-instropeksi-4



๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Kamis, 19 Sya'ban 1437 H atau 26 Mei 2016 M, jam 08.10 WIB
Bagian 17

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–


*HATI MENJADI SAKIT*

๐Ÿ‘“ Pembaca, kemaksiatan akan memalingkan hati dari kondisi sehat dan istiqamah kepada kondisi sakit dan menyimpang. Hati tersebut terus menderita sakit. Ia tidak bisa mengambil manfaat dari berbagai petuah yang dengannya hati itu menjadi hidup dan baik.

*MEMBUTAKAN MATA HATI*

๐ŸŒ‘ Hukuman kemaksiatan lainnya adalah bahwa kemaksiatan itu akan membutakan mata hati, memadamkan cahayanya, memudarkan sinarnya, menutup jalan-jalan ilmu, dan menghalangi pintu-pintu masuk hidayah.

๐ŸŒƒ Cahaya tersebut akan terus melemah dan meredup hingga akhirnya padam. Sementara kegelapan maksiat semakin kuat. Sampai-sampai hati menjadi seperti malam yang gelap gulita.

๐Ÿšง Padahal, sesuatu yang membinasakan pada kegelapan sangat banyak. Namun ia tidak mampu melihatnya. Ia seperti orang buta yang keluar di sebuah jalan penuh bahaya pada malam hari. Duhai betapa sulit baginya untuk selamat dan betapa cepatnya ia akan binasa.

๐Ÿ’กKemudian kegelapan itu semakin bertambah pekat dan kelam, yang awalnya di hati kemudian berangsur ke anggota badan. Wajah pun menjadi sasaran. Akhirnya wajah menjadi gelap sesuai dengan kadar kekuatan bertambahnya kegelapan.

๐Ÿด Setelah kematian, kegelapan itu tetap akan terlihat di alam barzakh. Kubur dipenuhi dengan kegelapan.

Sebagaimana sabda Nabi,

ุฅูู†ู‘ูŽ ู‡ูŽุฐูู‡ู ุงู„ู’ู‚ูุจููˆุฑูŽ ู…ูู…ู’ุชูŽู„ูุฆูŽุฉูŒ ุนูŽู„ูŽู‰ ุฃูŽู‡ู’ู„ูู‡ูŽุง ุธูู„ู’ู…ูŽุฉู‹ุŒ ูˆูŽุฅูู†ู‘ูŽ ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ูŽ ูŠูู†ูŽูˆู‘ูุฑูู‡ูŽุง ุจูุตูŽู„ุงุชููŠ ุนูŽู„ูŽูŠู’ู‡ูู…ู’

โ€œSesungguhnya kubur ini memenuhi penghuninya dengan kegelapan. Allah hanya akan memberikan cahaya dan penerangan dengan sholatku untuk mereka.โ€ (HR. al-Bukhari 458 dan Muslim 956)

๐ŸŒ˜ Kemudian pada hari yang telah dijanjikan, ketika para hamba dikumpulkan, kegelapan itu benar-benar akan memenuhi wajah sehingga setiap orang bisa menyaksikan. Sampai-sampai wajah itu begitu pekat lagi kelam, hitam legam, seperti arang.

โš– Aduhai, siksaan dan hukuman yang tidak bisa dibandingkan dengan seluruh kenikmatan dunia โ€“sejak awal hingga akhirnyaโ€“.

โ“Lantas bagaimana seorang hamba yang dahulu hidup susah payah, terlena lagi capai ketika di dunia padahal ia hanyalah impian sesaat saja?

Allahul mustaโ€™an. Hanya Allah tempat meminta pertolongan.





_(Bersambung, insya Allah)_


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/04/29/akibat-bermaksiat-bahan-evaluasi-instropeksi-4



๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Jum'at, 20 Sya'ban 1437 H atau 27 Mei 2016 M, jam 6.35
Bagian 18

๐Ÿ“‰๐Ÿ“Š Silsilah Bahan Evaluasi & Introspeksi ๐Ÿ’ฏโœ…
โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž– โž–


*JIWA MENJADI KERDIL*

๐Ÿ‘Ž Kemaksiatan membuat jiwa menjadi kerdil, kecil, tidak berkembang dan hina.

๐ŸŒท Sebaliknya, ketaatan akan membuat jiwa menjadi tumbuh dan berkembang, menyucikannya dan membuat jiwa menjadi besar.

Allah berfirman (artinya),

โ€œSesungguhnya beruntunglah orang yang menyucikan jiwa itu. Dan sesungguhnya merugilah orang yang mengotorinya.โ€ (QS. asy-Syams: 9-10)

๐Ÿ“‹ Makna ayat ini, sungguh beruntung orang yang membesarkan dan meninggikan jiwanya dengan ketaatan kepada Allah. Sebaliknya, sungguh merugi orang yang mengotori dan merendahkan jiwanya dengan kemaksiatan kepada Allah.

๐Ÿ’ฆ Duhai, tidak ada yang lebih merendahkan dan mengecilkan jiwa selain kemaksiatan. Dan tidak ada yang lebih mampu membesarkan, memuliakan dan meninggikan jiwa selain ketaatan.


(Bersambung, insya Allah)


Sumber tulisan :
buletin-alilmu.net/2016/04/29/akibat-bermaksiat-bahan-evaluasi-instropeksi-4



๐Ÿ“ Penulis: Ustadz Abu Abdillah Majdy


#evaluasi #introspeksi
____________________________

๐Ÿ“š ุทุงู„ุจ ุงู„ุนู„ู… ุฌูŠูƒุงุฑู†ุฌ

Tlgrm.me/tholibulilmicikarang
Bit.ly/tholibulilmicikarang
Bit.ly/arsipTIC

โ›ณ Dipublikasikan pada :
Rabu, 25 Sya'ban 1437 H atau 1 Juni 2016 M, jam 05.40 WIB
Forwarded from GALERI TIC
INTROSPEKSI WAHAI SEGENAP MANUSIA

#Introspeksi #Manusia
Join & Share : T.me/galeritic
MUHASABAH
#muhasabah #introspeksi

Follow :
Insta/Telegram : @galeri_tic
๐ŸŒSimak siaran online kami di :
Www.almuwahhidiin.com/player